One Piece : Kenapa Harga Bounty BIsa Naik Terus?
Untuk kamu yang baru saja menjadi penggemar One Piece, pasti bingung kenapa harga Bounty terus naikkan?? faktanya banyak cara kenapa harga bounty di serial One Piece terus naik, mau tahu penyebabnya?? baca sampai beresnya..!!
Pertama, seseorang yang menentang Pemerintah Dunia dan Angkatan Laut. Seseorang yang menetang Angkatan laut bahkan Pemerintah Dunia akan langsung diberikan harga Bounty karena pemerintah dunia khawatir dengan mereka yang menentang mereka.
Kedua, melakukan tindakan kriminal. Sebagai seorang Bajak laut sudah pasti dicap seorang kriminal yang tidak jauh dari perilaku kriminal. Hal tersebut membuat harga Bounty seseorang akan terus naik dan berbuat sesuatu kriminal yang besar akan membuat harga bounty seseorang melanbung tinggi.
Ketiga, mengalahkan orang lain, seperti yang kita tahu bahwa Luffy selalu naik harga Bounty nya ketika sudah mengalahkan seorang musuh. Hal tersebut juga berlaku pada teman-temannya. Walaupun mereka tidak ikut bertarung, namun harga bounty nya akan terus di up oleh pemerintah dunia.
keempat, level kekuatan dan ancamannya. Kekuatan seorang karakter One Piece akan mempengaruhi harga bountynya karena semakin besar kekuatan dan ancamannya semakin besar juga harga bountynya. Walaupun, ia tidak terlalu terekspos, tapi ia memilki kekuatan dan ancaman yang besar. Maka harga bountynya juga naik.
Itulah Alasan mengapa harga bounty karakter di One Piece terus naik.. Bagaimana dengan tanggapanmu mengenai harga bounty?? apa yang menyebabkan harga Bounty di serial One Piece naik terus?? tulisankan alasanmu di bawahnya...
0 Response to "One Piece : Kenapa Harga Bounty BIsa Naik Terus?"
Post a Comment